Melukis Lingkaran Dalam Segitiga dengan Geogebra

lingkarandalam

Langkah – langkah untuk melukis lingkaran dalam segitiga ABC

1. Buat garis bagi sudut dari sudut BAC dan sudut ABC.

2. Tentukan titik potong kedua garis bagi sudut tersebut (misalkan titik D).

3.  Melalui titik D buat garis tegak lurus sisi AB

4. Tentukan titik potong garis tersebut dengan sisi AB (misalkan E)

5. Maka kita dapat membuat lingkaran dalam segitiga ABC dengan titik pusat D melalui titik E.

download : video tutorial melukis lingkaran dalam segitiga

download : file geogebra

Leave a Reply

Fill in your details below or click an icon to log in:

WordPress.com Logo

You are commenting using your WordPress.com account. Log Out /  Change )

Facebook photo

You are commenting using your Facebook account. Log Out /  Change )

Connecting to %s